Dies Natalis Ke-6 Fakultas Kedokteran Universitas Palangka Raya

Sabtu, 16 Juli 2016 di Halaman Kampus Fakultas Kedokteran UPR acara Dies Natalis Ke-6 dengan tema Melangkah Bersama Menuju Pribadi yang Menjunjung Tinggi Etika, Kualitas dan Integritas, Dr. dr. Triawanti M.Kes Dekan Fakultas Kedokteran UPR dalam pembukaan mengatakan selamat Dies Natalis Fakultas Kedokteran UPR Ke-6 semoga ke depan lebih bagus mendapatkan Akreditas B dan lulus …

17 Mahasiswa Yudisium Dokter Pertama Fakultas Kedokteran UPR

Ini adalah yudisium dokter yang pertama Fakultas Kedokteran UPR meluluskan Dokter baru pada 30 Juni 2016 diikuti 17 peserta yudisium. Kegiatan ini juga dihadiri Dekan, Wakil Dekan, Kaprodi, Kasubag dan beberapa Dosen Fakultas Kedokteran Universitas Palangkaraya serta beberapa perwakilan dari RSUD Dr Doris Sylvanus. Dekan FK dalam sambutannya mengucapkan selamat kepada dokter baru dan Dekan …

Selamat Kepada Mahasiswa FK Profesi Dokter Lulus jadi Dokter Umum

Selamat Kepada 17 Mahasiswa Profesi Dokter di Yudisium oleh Dekan Fakultas Kedokteran UPR Dr. dr. Triawanti M.Kes yang tediri dari 1 laki-laki dan 16 perempuan. Predikat terbaik diraih oleh dr. Chrisna Agusytani Haryanto dan dr. Mutiara Dara Ratih dengan IPK 3.73 (Cum Laude). Dokter yang telah diyudisium diberi pembekalan mengenai etika profesi dan aturan –aturan …

Rapat Sosialisasi Modul

Rapat Sosialisasi Modul yang dilaksanakan pada Senin, 20 Juni 2016 membahas tentang modul tambahan bagi mahasiswa program profesi dokter sehingga lebih mengasah kemampuannya dibidang kesehatan

Sosialisasi dan Workshop Sistem Pendaftaran UKMPPD terintergrasi dengan PD-Dikti

Sosialisasi dan Workshop Sistem Pendaftaran Uji Kompetensi Mahasiswa Program Profesi Dokter (UKMPPD) terintergrasi dengan PD-Dikti yang dilaksanakan pada Jumat, 17 Juni 2016 di Hotel Western Premiere The Hive, Jakarta Timur. Pada Pertemuan ini mengundang Operator dan Admin se-Indonesia yang terdaftar UKMPDD membahas tentang Cara Mendaftar/Menginput data mahasiswa agar tidak ada kesalahan lagi, karena hampir semua …